Pentagon juga dikabarkan menambah jumlah pesawat nirawak (UAV), helikopter, dan kendaraan tempur darat.
Dengan perlengkapan baru itu, AS berharap akhirnya bisa mengalahkan Taliban dan berbagai kelompok pemberontak di Afghanistan.
Baca juga : Bom di Acara Pemakaman Afghanistan Dibawa Melalui Sepeda Motor
Namun, di saat AS berkonsentrasi menghadapi Taliban yang menguasai hampir separuh wilayah Afghanistan, ISIS juga mulai menancapkan kukunya di negeri itu.
Para pengamat memprediksi dengan kemunculan ISIS yang semakin berkembang maka kemungkinan AS mengalahkan mereka dalam waktu dekat amat kecil.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.