Waktu itu, dia diizinkan masuk ke pengasingan di Arab Saudi, dan kembali pada 2007 sebelum memenangi kursi perdana menteri untuk ketiga kalinya pada 2013.
Sharif membuat penampilan pertamanya di depan pengadilan anti-korupsi pekan lalu.
Dia kemudian mengadakan sebuah konferensi pers di mana dia bersumpah tidak bersalah perkara ini.
"Demi Tuhan, biarkan negara ini bergerak sesuai dengan konstitusi dan jika konstitusi memberi rakyat hak untuk memerintah, terimalah," kata dia.
Baca: MA Pakistan Diskualifikasi Perdana Menteri Nawaz Sharif
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.