Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemimpin Hong Kong Carrie Lam Sebut RUU Ekstradisi Sudah "Mati"

Kompas.com - 09/07/2019, 11:41 WIB
Agni Vidya Perdana

Penulis

Sumber BBC,AFP

Namun Lam menghindar dari tuntutan utama lainnya dari pengunjuk rasa, termasuk seruan untuk hakim independen mengepalai komisi penyelidikan taktik polisi dan menyebut mekanisme pengaduan polisi kota saat ini sedang melakukan penyelidikan.

Pemerintah kota sebelumnya telah menangguhkan pembahasan mengenai RUU Ekstradisi dan mengatakan bahwa pemerintah tidak berencana membawa kembali ke Dewan Legislatif (LegCo) Kota.

Tetapi para pengunjuk rasa tetap tidak percaya dan menuntut pemerintah secara tegas mencabut hukum yang diusulkan dari agenda parlemen.

Baca juga: Dukung Polisi, Massa Pro-Pemerintah Hong Kong Turun ke Jalan

Lam mengatakan pengunjuk rasa tidak akan mempercayainya jika dirinya menggunakan kata "mencabut".

"Sampai batasan tertentu, jika itu dicabut hari ini, itu masih bisa dibawa kembali ke LegCo tiga bulan kemudian."

"Tapi mungkin masyarakat ingin mendengar kata yang tegas dan lebih pasti. Jadi 'RUU itu sudah mati' adalah perkataan yang relatif tegas," kata Carrie Lam.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com