Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah 3 Pria Korsel yang Punya Nama Persis dengan Pemimpin Korut

Kompas.com - 14/05/2018, 16:23 WIB
Veronika Yasinta

Penulis

Sumber BBC

"Atau ketika saya masuk dunia politik. Bagaimana orang seperti saya dengan nama Kim Il-sung, meminta orang memberikan suaranya untuk saya?" ucapnya.

Baca juga: Tawa Kim Jong Un dan Mike Pompeo saat Berjumpa di Pyongyang

Namun, dia mengaku, nama itu justru membuat banyak orang mudah untuk mengingatnya.

Suatu hari, dia memiliki rekan kerja bernama Kim Jong-il yang merupakan bawahannya.

"Itu seperti ada di Korut, dengan putra yang menuruti perintah ayahnya," begitu kelakarnya.

Kim Jong-un. (BBC) Kim Jong-un. (BBC)
Pria selanjutnya bernama Kim Jong -un. Ya, nama yang mirip dengan pemimpin Korut saat ini. Nama yang terus diperbincangkan dunia oleh serangkaian langkah mengejutkan, termasuk bertemu dengan Presiden Korsel Moon Jae-in.

"Di Korut, hanya ada satu orang yang punya nama seperti saya," ucapnya.

"Nama saya Kim Jong-un," katanya sambil sedikit tersenyum.

Baca juga: Tawarkan Investasi Sektor Pertanian, AS Ingin Warga Korut Hidup Sehat

Dengan namanya itu, beberapa orang mulai melekatkan kata 'pemimpin' di depan namanya.

"Mereka bilang 'pemimpin, atau Kim Jong-un, sang pemimpin'," ungkapnya.

"Pada masa lalu, ini nama yang diyakini bagus. Nama seorang laki-laki yang terdengar seperti nama perempuan," kata Kim Jong-un.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com