Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

China Akan Bangun Terowongan Tibet-Xinjiang Sepanjang 1.000 Kilometer

Kompas.com - 30/10/2017, 16:42 WIB
Ervan Hardoko

Penulis

Sumber SCMP

Ide itu kemudian dikembangkan Kementerian Sumber Daya Air yang merencanakan proyek ini lengkap dengan bendungan, pompa, dan terowongan.

Namun, biaya yang amat besar, tantangan teknis, dampak lingkungan, hingga protes dari negara tetangga membuat rencana ini tak  pernah menjadi kenyataan.

Lalu jika proyek ini nantinya akan dikerjakan berapa biayanya?

Sebagai gambaran, terowongan Yunnan yang membutuhkan waktu delapan tahun pembangunan diperkirakan bakal menghabiskan biaya 11,7 miliar dolar AS atau hampir Rp 160 triliun.

Terowongan Yunnan ini mampu memindahkan lebih dari tiga ton air setiap tahun dari wilayah barat laut ke wilayah tengah provinsi ini yang kekurangan air.

Baca juga : China Intensifkan Pemantauan Digital atas Warga Tibet

Jika proyek ini rampung, maka tak kurang dari 11 juta orang akan mendapatkan manfaatnya. Demikian pernyataan pemerintah provinsi Yunnan.

Jadi terowongan Tibet-Xinjiang yang lebih panjang dan dengan kapasitas yang lebih besar tentu biaya pembangunannya tentu akan jauh lebih mahal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com