Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lukisan Karya Renoir Milik Trump Kemungkinan Besar Palsu

Kompas.com - 20/10/2017, 14:30 WIB
Ervan Hardoko

Penulis

Sumber Telegraph

Amanda mengatakan Institut Seni Chicago amat yakin bahwa lukisan yang kini berada di tempat itu adalah yang asli.

Para ahli sejarah seni juga yakin bahwa lukisan milik Donald Trump bukanlah yang asli.

"Lukisan itu sudah lama dikenal dan sejak diberikan ke Institus Seni Chicago pada 1933, lukisan tersebut sudah menjadi harta bagi museum," kata Richard Brettell, ketua studi estetika di Universitas Texas kepada ArtNet.

Baca: Dibeli 7 Dollar AS di Pasar Loak, Lukisan Renoir Terbukti Barang Curian

"Bisakah Presiden Trump memiliki versi lain? Menurut mata saya maka lukisan milik Trump adalah salinan dari lukisan yang berada di Chicago," tambah dia.

Sedangkan Richard Rand, dari Museum J Paul Getty di Malibu, memberikan pendapat yang serupa.

"Jika saya melihat foto yang menampilkan  lukisan yang sama seperti yang tergantung di dinding Museum, maka saya yakin lukisan itu adalah sebuah reproduksi," ujar Rand kepada ArtNet.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com