Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terinspirasi dari Permainan Sirkus, Ini Sejarah Lahirnya Trampolin

Kompas.com - 06/03/2019, 17:48 WIB
Aswab Nanda Pratama,
Bayu Galih

Tim Redaksi

Penyalahgunaan trampolin mengakibatkan banyak kasus orang terjatuh dan terluka. Akibatnya, popularitasnya menjadi turun tak lama kemudian.

Kondisi ini memancing Nissen untuk berinovasi lain dengan menciptakan trampolin yang bisa digunakan bersaman keterampilan basket dan bola voli dan menjadi "booming" lagi.

Astronot AS dan kosmonaut Uni Soviet tercatat juga menggunakan trampolin dalam pelatihan mereka.

Kejuaraan Dunia Trampolin pertama diadakan di Royal Albert Hall, London, pada tahun 1964 dan dimenangkan oleh orang AS, Dan Millman (pria) dan Judy Wills (wanita).

Akhirnya, trampolin masuk menjadi bagian cabang olahraga yang dilombakan pada Olimpiade sejak 2000 di Sydney.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com