Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu "Titik" Pun, Iran Tak Hengkang dari Hak Nuklir

Kompas.com - 20/11/2013, 17:04 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com -Pemimpin tertinggi Iran Ayatollah Ali Khamenei mengatakan satu "titik" pun Iran tak hengkang dari hak nuklir. Mengembangkan energi nuklir, menurutnya, sebagaimana warta AP pada Rabu (20/11/2013), adalah hak bagi negara-negara, termasuk Iran. Sementara itu, menurut Khamenei, dirinya tetap memberi dukungan kepada tim negosiasi nuklir. "Pada saat bersamaan kami menegaskan adalah hak Iran mengembangkan energi nuklir,"katanya menegaskan.

Khamenei mengatakan pandangannya itu dalam sebuah pertemuan dengan militer sukarela di Tehran. "Negosiasi nuklir tetap menjadi fokus pengamatan,"tuturnya.

"Saya sudah meminta kepada para perunding nuklir Iran untuk tidak terintimidasi oleh tekanan musuh," demikian Ali Khamenei menegaskan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com