Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persahabatan Petani Thailand dan Kerbau "Tersenyum" Ini Mendadak Viral

Kompas.com - 22/11/2018, 17:19 WIB
Veronika Yasinta

Penulis

Sumber BBC

Dia menjelaskan bahwa dia butuh mengumpulkan uang sekitar 100.000 baht atau sekitar Rp 44,2 juta.

"Beberapa menyatakan ingin mengumpulkan donasi. Jadi saya memutuskan untuk menggalang donasi," ucap Paewkate.

Dalam dua hari, dia berhasil mengumpulkan 135.969 baht atau sekitar Rp 60 juta.

Dia mengatakan, Thong Kam akan resmi menjadi miliknya melalui sebuah upacara khusus pada Kamis ini.

Baca juga: Bekerja di Tambang Timah Lepas Pantai, 9 WNA Asal Thailand Diamankan

Paewkate menambahkan, pemerintah lokal akan ikut untuk menjaga transparasi.

"Saya berterima kasih kepada semua orang. Saya akan menjaga Thong Kam bahagia seumur hidupnya dan mengunggah foto terus. Saya menyambut siapa pun yang ingin mengunjungi Thong Kam," katanya.

"Saya dulu bermimpi punya sawa, rumah, dan seekor kerbau yang bisa saya tunggangi ketika pergi ke sawah. Dengan Thong Kham, impian terakhir saya tercapai," imbuhnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com