Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah Para Jenderal "Korban" Pemberantasan Korupsi di China

Kompas.com - 29/11/2017, 10:09 WIB
Ervan Hardoko

Penulis

Sumber SCMP

Jiang Zhonghua

Laksamana Muda Jiang Zhonghua yang bertugas di bagian persenjataan Armada Selatan merupakan orang nomor tiga di AL China saat dia bunuh diri.

Jiang melompat dari sebuah hotel di kota Zhoushan, provinsi Zhejiang, pada 2 September 2014 atau dua bulan sebelum Ma Faxiang bunuh diri.

Baca juga : Jenderal China yang Disidang karena Korupsi Meninggal di Rumah Sakit

Namun, sejauh ini tak ada pengumuman resmi soal kematian sang laksamana muda ini.
Jiang diduga terlibat korupsi dengan Xu Caihou dan Guo Boxiong.

Mayjen Chen Jie.SCMP Mayjen Chen Jie.
Chen Jie

Mayor Jenderal Chen Jie ditemukan tewas di baraknya setelah overdosis obat tidur tahun lalu.

Dia adalah petugas politik sebuah batalion angkatan darat yang berada di bawah Wilayah Komando Selatan Tentara Pembebasan Rakyat (PLA).

Baca juga : Bau Busuk Korupsi, China Batal Beli Beras Thailand

Sejumlah sumber mengatakan, sebelum kematiannya yang mendadak itu Chen sebenarnya sudah dikabarkan segera naik pangkat.

Kematiannya terjai setelah militer menggelar investigasi resmi terhadap Jenderal Tian Xiusi, mantan petugas politik AU China dan anggota Komite Sentrar partai yang prestisius.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com