Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bocah Ini Pergi Sendirian Sejauh 400 Kilometer untuk Terapi Leukemia

Kompas.com - 05/10/2016, 10:18 WIB

Dia sangat rindu suasana sekolah, apalagi selama menjalani kemoterapi, Luyao terpaksa tak bersekolah selama dua tahun.

Dengan semangat pantang menyerah, Luyao meminjam semua buku untuk membaca semua bahan pelajaran yang tak sempat diperolehnya selama dua tahun terakhir sekaligus mempelajari bahan pelajaran terbaru.

Begitu kondisinya membaik, Luyao meminta agar kakeknya membawanya kembali ke sekolah. Sejak saat itu, prestasi Luyao di sekolah sangat baik dan selalu mengerjakan pekerjaan rumahnya meski dia harus menjalani terapi.

Kegigihan Luyao ini mendapatkan simpati dari salah seorang gurunya di sekolah Peng Lu yang meminta secara khusus empat siswa untuk belajar dan menjaga Luyao.

Para dokter mengatakan, Luyao harus menjalani terapi selama dua tahun lagi yang kemungkinan tak memerlukan transplantasi sumsum tulang belakang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com