Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemberontak ELN Kolombia Klaim Serangan Bom di Bogota

Kompas.com - 27/02/2017, 18:41 WIB

BOGOTA, KOMPAS.com - Kelompok Pemberontak Kolombia Tentara Pembebasan Nasional (ELN) mengaku bertanggung jawab atas serangan bom yang terjadi pada 19 Februari lalu di Bogota.

Pernyataan klaim itu diungkapkan melalui jejaring media sosial Twitter, pada Minggu waktu setempat (26/2/2017).

Seperti diberitakan AFP, serangan bom itu menyebabkan seorang polisi tewas dan sejumlah lainnya mengalami luka parah. 

Ledakan terjadi di dekat arena adu banteng yang baru kembali dibuka oleh pemerintah kota setempat.

Baca: Ledakan di Arena Adu Banteng di Kolombia, 30-an Orang Jadi Korban

Serangan ini menjadi yang pertama sejak pemerintah Kolombia menjajaki pembicaraan dalam dengan ELN, yang telah terlibat konflik selama lima dekade terakhir. 

Baca: Usai FARC, Kolombia Awali Perundingan Damai dengan Pemberontak ELN

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com