Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bantu Panggilkan Ambulans, Perempuan Ini Malah Dikejar Penagih Utang

Kompas.com - 19/07/2018, 12:03 WIB
Veronika Yasinta

Editor

Kemudian, tagihan tersebut dirujuk ke agen penagih utang.

"Kami memberikan nomor telepon ke agen, yaitu nomor yang digunakan menelepon 000, karena ini dapat membantu menghubungi pasien," katanya.

"Agen menelepon (ke Jenna) yang tidak memiliki hubungan apa-apa dengan pasien. Seharusnya tidak boleh ada kontak lebih lanjut setelah itu," ucapnya.

Pihak ARL telah dimintai komentar namun belum memberikan tanggapan. Namun, Barr mengatakan Ambulance Victoria menyelidiki kasus itu.

"Kami menghargai mereka yang membantu orang asing dalam keadaan darurat medis," katanya.

Baca juga: Ponselnya Penuh Video Tak Senonoh, Pria Malaysia Diusir dari Australia

"Seorang yang kebetulan lewat dan memanggil ambulans tidak akan pernah diharuskan membayar tagihan," tambahnya.

Setelah namanya masuk daftar penagih utang, Jenna kecewa dengan tanggapan Ambulance Victoria. Dia khawatir kasus ini akan mempengaruhi namanya dalam urusan pinjaman di perbankan.

ABC menerima puluhan telepon dari warga Melbourne yang melaporkan kasus serupa, yaitu dikejar penagih utang yang mengatasnamakan Ambulance Victoria.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com