Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Keluarga Kru Kapal Selam Argentina Marah Setelah Pemberitaan Terjadi Ledakan

Kompas.com - 24/11/2017, 09:51 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Penulis

"Mereka memperbaharui kapal pada 2014. Namun tidak memberi peralatan penunjang hidup di dalamnya," kata Leguizamon kembali.

Elena Alfaro, saudara kru San Juan merasa terombang-ambing dalam ketidakpastian. "Waktu cepat berlalu dan sangat krusial," ucap Alfaro khawatir kepada situs berita TN.

Malah, ketika Balbi memberitahukan pengumuman tersebut, salah seorang keluarga kru berteriak bahwa AL Argentina "membunuh saudaranya".

Batas waktu cadangan oksigen yang ada di San Juan telah berakhir Rabu (22/11/2017).

Argentina dibantu oleh beberapa negara melakukan pencarian terhadap San Juan.

AFP Pencarian Kapal Selam Argentina yang Hilang

Amerika Serikat (AS) melalui Pangkalan San Diego menerjunkan pesawat pendeteksi, hingga kapal selam tak berawal Bluefin 12D.

Terbaru, Rusia menyanggupi permintaan Argentina Rabu dengan mengirim kapal multifungsi Yantar dan kapal selam tak berawal Pantera Plus.

Baca juga : Seminggu Hilang, Kapal Selam Argentina Bisa Kehabisan Cadangan Oksigen

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com