Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Petani Australia Kehilangan Rumput

Kompas.com - 31/10/2013, 08:46 WIB
LIEBENFLS, KOMPAS.COM - Polisi di Austria sedang pusing dengan kasus pencurian aneh. Seorang petani melaporkan rumput yang tumbuh di salah satu ladangnya dicuri orang, Senin (28/10). Si pelaku mencukur gundul rumput di seluruh ladang itu dan langsung membawa lari rumput-rumput itu.

Pencurian itu terjadi di Desa Liebenfels, sekitar 200 km sebelah barat daya Vienna. Menurut si pemilik ladang, rumput-rumput yang dicuri itu bisa bernilai hingga 3.000 euro (Rp 44,8 juta) jika dimanfaatkan untuk makanan ternak. Kini polisi bingung ke mana harus mencari saksi mata pencurian itu. Mungkin mereka perlu bertanya kepada rumput yang bergoyang.... (Reuters/AP/DHF)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com