Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berita Populer: Dampak Pelukan Presiden Kroasia, hingga Karier Baru Najib Razak

Kompas.com - 18/07/2018, 07:41 WIB
Veronika Yasinta

Penulis

KOMPAS.com - Sejumlah tokoh garis keras Iran mengecam siaran langsung televisi yang memperlihatkan Presiden Kroasia Kolinda Grabar-Kitarovic memeluk semua pemain Perancis dan Kroasia usai laga final di Moskwa.

Kemudian, mantan Perdana Menteri Malaysia Najib Razak menjalani babak baru dalam karir politiknya. Najib kini menjadi anggota Parlemen Malaysia dari kalangan oposisi.

Kedua berita tersebut termasuk dalam barisan berita populer seputar perkembangan dunia sepanjang Selasa (17/7/2018) hingga Rabu (18/8/2018) pagi.

Berikut rangkuman empat berita populer kanal internasional yang bisa mengisi pagi Anda:

1. Presiden Kroasia Peluk Pemain Timnasnya, TV Iran Stop Siaran Langsung

Lembaga penyiaran publik Iran IRIB dan sejumlah stasiun televisi biasanya menerapkan sensor ketat.

Tak jarang siarang langsung "diacak" saat kamera menyorot penonton perempuan di stadion.

Kepanikan melanda sejumlah stasiun televisi Iran ketika mereka menggelar siaran langsung babak final Piala Dunia antara Perancis melawan Kroasia.

Berita selengkapnya klik tautan di sini.

2. Seorang Pekerja Tewas Setelah Anusnya Disemprot Udara dari Kompresor

Seorang pekerja manufaktur di Prefektur Ibaraki, Jepang, ditangkap atas tuduhan pembunuhan.

Pekerja bernama Yoshiyuki Yoshida itu tak sengaja membunuh rekannya, Akio Ishimaru, ketika sedang bercanda dengan kompresor udara.

Ishimaru tewas setelah anusnya terkena semburan udara dari kompresor.

Berita selengkapnya klik tautan di sini.

3. Rusia Mulai Kembangkan Jet Tempur Generasi Ke-6

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com