Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seorang Diri, Balita Ini Bertahan Hidup 3 Hari di Hutan Siberia

Kompas.com - 23/09/2016, 22:10 WIB

Petugas lain mengatakan pada media lokal, anak itu selamat setelah mengenali suara pamannya yang memanggil namanya.

Setelah dipeluk, anak langsung bertanya apakah mainan mobil-mobilannya baik-baik saja.

Petugas penyelamat memuji inistiatif bocah tersebut – menemukan sebuah tempat kering di bawah pohon larch dan tidur di antara akar-akarnya.

"Seluruh desa mengadakan pesta merayakan keselamatannya," kata pemimpin daerah Sholban Kara-Ool.

Anak tersebut sekarang diberi julukan Mowgli. Mowgli adalah tokoh fiksi anak yatim di novel Jungle Book karya Rudyard Kipling.

Tim dokter berkata Tserin tidak menderita luka serius akibat insiden tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com