Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kontroversi Kebijakan Imigrasi Amerika Serikat

Kompas.com - 21/03/2024, 14:07 WIB
Paramita Amaranggana,
Egidius Patnistik

Tim Redaksi

Melintasi perbatasan AS-Meksiko secara ilegal memang kejahatan federal, tetapi pelanggaran biasanya akan ditangani sebagai kasus perdata oleh sistem pengadilan imigrasi.

Kementerian Luar Negeri Meksiko mengatakan dalam sebuah pernyataan pada 19 Maret 2024 bahwa “Meksiko dengan tegas menolak tindakan apapun yang memungkinkan otoritas negara bagian atau lokal untuk melakukan kontrol imigrasi, dan untuk menangkap dan mengembalikan warga negara atau orang asing ke wilayah Meksiko.”

Para pejabat Meksiko sebelumnya mengkritik SB4 sebagai “anti-imigran” dan memperingatkan bahwa hal itu akan mempersulit hubungan Meksiko-AS.

SB4 dikhawatirkan akan “menciptakan lingkungan yang tidak bersahabat di mana komunitas migran terpapar pada ekspresi kebencian, diskriminasi dan profil rasial”, ujar Kementerian Luar Negeri Meksiko.

Mereka juga menambahkan, Meksiko akan bergabung dengan upaya hukum pemerintahan Presiden Joe Biden untuk memblokir SB4.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com