KOMPAS.com - Satu wajah. Muncul di banyak mimpi. Ini mungkin jadi fenomena aneh, tapi begitulah yang terjadi.
Pada Januari 2006 di New York, seorang wanita yang jadi pasien seorang psikiater terkenal menggambar sebuah wajah pria.
Wajah ini sering muncul beberapa kali di mimpinya dan memberikannya nasihat untuk kehidupan pribadinya.
Padahal, ia sama sekali tidak pernah mengenal ataupun bertemu dengan pria itu.
Sosok yang digambar wanita itulah yang dikenal sebagai This Man.
Baca juga: Mengenal Lucid Dream dan Cara Mendapatkannya
Dilansir berbagai sumber, gambar pria itu awalnya diletakkan di meja sang psikiater
Suatu hari, seorang pasien lain melihatnya dan mengatakan bahwa pria itu sering muncul juga di mimpinya, walau ia tak mengenalinya.
Psikiater itu lantas memutuskan mengirim gambar pria itu ke salah satu teman psikiaternya yang punya pasien dengan gangguan mimpi.
Hal mengejutkan pun terjadi.
Baca juga: Sinopsis Film Horor Before I Wake, Fenomena Ganjil Lucid Dream
Dalam satu bulan, empat orang pasien mengaku sering melihat "This Man" dalam mimpi.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.