Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Negara Pengekspor Minyak Terbesar di Dunia

Kompas.com - 07/09/2022, 12:01 WIB
Danur Lambang Pristiandaru

Penulis

2. Rusia

Rusia menempati posisi kedua sebagai negara eksportir minyak terbesar di dunia. Pada 2020, Rusia menyumbang 11,6 persen dari ekspor minyak global dengan total pendapatan 74,4 miliar dollar AS.

Rata-rata produksi minyak Rusia mencapai 10,5 juta barel per hari, diproduksi oleh nama-nama besar seperti Rosneft, Surgutneftegas, dan Gazprom.

Rusia juga menyumbang 11 persen dari produksi minyak global. Eropa sangat bergantung pada ekspor minyak Rusia, seperti halnya industri minyak Rusia pada impor Eropa.

Pada 2020, 48 ekspor minyak Rusia pergi ke Eropa. Dan antara 2011 hingga 2020, minyak dan gas alam menyumbang sekitar 43 persen dari pendapatan negara.

Pada 2022, ketika Rusia menginvasi Ukraina, AS menjatuhkan serangkaian sanksi ke Moskwa, seperti larangan impor minyak.

Pada awal September 2022, G7 juga sepakat untuk membatasai harga minyak Rusia.

Baca juga: Taliban Dekati Rusia untuk Bisa Beli Gandum, Gas, dan Minyak

1. Arab Saudi

Arab Saudi adalah negara pengekspor minyak terbesar di dunia pada 2020 dengan total pendapatan dari ekspor sebesar 95,7 miliar dollar AS.

Arab Saudi berkontribusi sekitar 15 persen dari total ekspor minyak global, Riyadh juga menjadi produsen minyak terbesar di Organisasi Negara Pengekspor Minyak (OPEC).

Negara ini memproduksi hampir 12 juta barel minyak per hari, atau sekitar 15 persen dari output global pada 2020.

15 persen cadangan minyak dunia berada di Arab Saudi. Industi minyak bumi menyumbang sebanyak 70 persen dari ekspor negara dan lebih dari setengah pendapatan negara.

Baca juga: Turkiye Borong Minyak Rusia, Impor Naik 2 Kali Lipat

Naufal Noorosa Alasan harga BBM bersubsidi mengalami kenaikan meskipun harga minyak dunia telah berangsur turun, ada beberapa alasan yakni BBM subsidi yang tidak tepat sasaran

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Siapa Saja yang Berkuasa di Wilayah Palestina Sekarang?

Siapa Saja yang Berkuasa di Wilayah Palestina Sekarang?

Internasional
Ditipu Agen Penyalur Tenaga Kerja, Sejumlah Warga India Jadi Terlibat Perang Rusia-Ukraina

Ditipu Agen Penyalur Tenaga Kerja, Sejumlah Warga India Jadi Terlibat Perang Rusia-Ukraina

Internasional
Genosida Armenia, Apa Itu?

Genosida Armenia, Apa Itu?

Internasional
Mengapa Persia Berubah Nama Menjadi Iran

Mengapa Persia Berubah Nama Menjadi Iran

Internasional
Sejarah Panjang Hubungan Korea Utara dan Iran

Sejarah Panjang Hubungan Korea Utara dan Iran

Internasional
Mengapa Ukraina Ingin Bergabung dengan Uni Eropa?

Mengapa Ukraina Ingin Bergabung dengan Uni Eropa?

Internasional
Siapa Kelompok-kelompok Pro-Israel di AS?

Siapa Kelompok-kelompok Pro-Israel di AS?

Internasional
Mengenal Kelompok-kelompok Pro-Palestina di AS

Mengenal Kelompok-kelompok Pro-Palestina di AS

Internasional
Secara Ekonomi, Cukup Kuatkah Iran Menghadapi Perang dengan Israel?

Secara Ekonomi, Cukup Kuatkah Iran Menghadapi Perang dengan Israel?

Internasional
Mengapa Israel Menyerang Kota Isfahan di Iran?

Mengapa Israel Menyerang Kota Isfahan di Iran?

Internasional
Apa Status Palestina di PBB?

Apa Status Palestina di PBB?

Internasional
Alasan Mogok Kerja Para Dokter di Kenya

Alasan Mogok Kerja Para Dokter di Kenya

Internasional
Posisi Yordania Terjepit Setelah Ikut Tembak Jatuh Rudal Iran

Posisi Yordania Terjepit Setelah Ikut Tembak Jatuh Rudal Iran

Internasional
Asia Tenggara Jadi Tujuan Utama Perdagangan Sampah Impor Ilegal

Asia Tenggara Jadi Tujuan Utama Perdagangan Sampah Impor Ilegal

Internasional
Junta Myanmar Dituding Pakai Warga Rohingya sebagai “Perisai Manusia”

Junta Myanmar Dituding Pakai Warga Rohingya sebagai “Perisai Manusia”

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com