Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/11/2022, 22:01 WIB
Danur Lambang Pristiandaru

Penulis

Sumber BPS,OEC

JAKARTA, KOMPAS.com – Indonesia adalah salah satu negara eksportir minyak kelapa sawit terbesar di dunia.

Minyak kelapa sawit juga menempati peringkat pertama sebagai produk perkebunan besar menurut jenis tanaman di Indonesia.

Berapa banyak minyak sawit di Indonesia? Produksi minyak kelapa sawit di Indonesia pada 2021 mencapai 30,504 juta ton pada 2021, menurut data resmi Badan Pusat Statistik (BPS).

Baca juga: Daftar Teratas Tujuan Ekspor Minyak Mentah Indonesia, Malaysia Peringkat 2

The Observatory of Economic Complexity (OEC) mencatat, Indonesia merupakan eksportir minyak kelapa sawit mentah (crude palm oil) terbesar di dunia pada 2020 dengan kontribusi 46,8 persen.

Menurut data resmi BPS, total ekspor minyak kelapa sawit dari Indonesia pada 2021 sebanyak 26,897 juta ton.

Indonesia ekspor minyak sawit ke mana? Ada beberapa negara yang menjadi tujuan ekspor minyak sawit Indonesia.

Baca juga: Daftar Pemegang Presidensi G20 Sejak 2008

Ekspor minyak sawit Indonesia

Dilansir data resmi BPS, berikut daftar negara yang menjadi tujuan ekspor utama minyak sawit Indonesia pada 2021.

  1. China 4,703 juta ton
  2. India 3,034 juta ton
  3. Pakistan 2,655 juta ton
  4. AS 1,640 juta ton
  5. Bangladesh 1,311 juta ton
  6. Mesir 1,035 juta ton
  7. Spanyol 992.800 ton
  8. Belanda 618.900 ton
  9. Italia 612.700 ton
  10. Singapura 55.700 ton
  11. Lainnya 10,237 juta ton

Itu tadi daftar negara yang menjadi tujuan ekspor utama minyak sawit Indonesia pada 2021.

Baca juga: Daftar Negara yang Tidak Memiliki Laut, Wilayahnya Terkurung Daratan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Sumber BPS,OEC
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Profil David Ben Gurion, Pendiri Negara Israel

Profil David Ben Gurion, Pendiri Negara Israel

Internasional
Alasan Kenapa Pengungsi Rohingya Datang ke Indonesia

Alasan Kenapa Pengungsi Rohingya Datang ke Indonesia

Internasional
Sejarah Wilayah Tepi Barat dalam Konflik Israel-Palestina

Sejarah Wilayah Tepi Barat dalam Konflik Israel-Palestina

Internasional
Profil Yahya Sinwar, Pemimpin Sayap Politik Hamas

Profil Yahya Sinwar, Pemimpin Sayap Politik Hamas

Internasional
Mengenal Siapa Itu Pengungsi Rohingya dan Kenapa Banyak Menuju Indonesia

Mengenal Siapa Itu Pengungsi Rohingya dan Kenapa Banyak Menuju Indonesia

Internasional
Alasan Kenapa Lebih Banyak Orang Asia-Amerika Bersenjata Api di AS

Alasan Kenapa Lebih Banyak Orang Asia-Amerika Bersenjata Api di AS

Internasional
Mengenal Apa Itu APEC dan Cara Kerjanya

Mengenal Apa Itu APEC dan Cara Kerjanya

Internasional
Siapa Hezbollah dan Kenapa Terlibat Perang Israel-Hamas?

Siapa Hezbollah dan Kenapa Terlibat Perang Israel-Hamas?

Internasional
Alasan Kenapa Semangka Menjadi Simbol Palestina

Alasan Kenapa Semangka Menjadi Simbol Palestina

Internasional
75 Tahun Berdirinya Negara Israel, Dulu dan Kini

75 Tahun Berdirinya Negara Israel, Dulu dan Kini

Internasional
Sejarah Konflik Palestina dan Israel

Sejarah Konflik Palestina dan Israel

Internasional
Perbedaan Antisemit dan Anti-Zionis

Perbedaan Antisemit dan Anti-Zionis

Internasional
Mengenal Apa Itu Perbatasan Rafah, Jalur Penyelamat Warga Gaza

Mengenal Apa Itu Perbatasan Rafah, Jalur Penyelamat Warga Gaza

Internasional
Mengenal Apa Itu Jalur Gaza

Mengenal Apa Itu Jalur Gaza

Internasional
Sejarah Kenapa Gaza Diperebutkan Israel dan Palestina

Sejarah Kenapa Gaza Diperebutkan Israel dan Palestina

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com