Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 8 Negara Terkuat di Dunia

Kompas.com - 26/01/2023, 22:31 WIB
Danur Lambang Pristiandaru

Penulis

Minyak dan gas alam berkontribusi terhadap sebagian besar dari perekonomian negara. Rusia juga merupakan salah satu pengekspor senjata militer terbesar di dunia.

Baca juga: Daftar Negara Teratas Pemasok Pupuk ke Indonesia

4. Jerman

Jerman adalah negara terpadat di Uni Eropa dan termasuk dalam salah satu ekonomi terbesar di dunia. Populasi Jerman tercatat 83,1 juta jiwa dengan PDB 4,22 triliun dollar AS.

"Negeri Panser" menduduki peringkat keempat sebagai negara terkuat di dunia versi US News & World Report.

Jerman merupakan anggota dari beberapa organisasi internasional besar termasuk Perserikatan Bangsa-Bangsa, Uni Eropa, G20, NATO, dan Organisasi untuk Kerjasama Ekonomi dan Pembangunan.

Baca juga: Daftar Negara Teratas Tujuan Ekspor Batu Bara Indonesia, China Terbesar

5. Inggris

Inggris menduduki peringkat kelima sebagai negara terkuat di dunia versi US News & World Report. Populasi Inggris tercatat 67,3 juta jiwa dengan PDB 3,19 triliun dollar AS.

Inggris adalah negara yang maju dan memiliki pengaruh ekonomi, politik, ilmiah, dan budaya internasional yang cukup besar.

Pengaruhnya terhadap global telah dimulai sejak era Kerajaan Inggris pada era kolonial Eropa dan memuncak pada awal abad ke-20 sebelum memulai dekolonisasi setelah Perang Dunia II.

Inggris adalah anggota tetap Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa serta merupakan anggota dari berbagai organisasi internasional seperti Organisasi Perdagangan Dunia, Bank Dunia, NATO, dan G20.

Baca juga: Daftar Kepala Negara yang Hadir di KTT G20 dan Agendanya

6. Korea Selatan

Korea Selatan adalah salah satu Macan Asia dan menduduki peringkat keenam sebagai negara terkuat di dunia versi US News & World Report. Negara ini memiliki populasi 51 juta jiwa dengan PDB 1,8 triliun dollar AS.

Perekonomian yang berbasis teknologi tinggi dan layanan adalah kisah sukses Korea Selatan dalam investasi asing.

“Negeri Ginseng” telah mengalami pertumbuhan yang stabil dan mengentaskan kemiskinan sejak 1960-an. Sekarang, menjadi salah satu ekonomi terbesar di dunia secara keseluruhan.

Korea Selatan adalah anggota dari banyak organisasi internasional termasuk Perserikatan Bangsa-Bangsa, G20, Forum Regional Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara, dan Organisasi Perdagangan Dunia.

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: 5 Negara dengan Militer Terkuat di Dunia 2021

Baca juga: Daftar Teratas Negara Asal Impor Minyak Indonesia

7. Perancis

Oleh US News & World Report, Perancis menduduki peringkat ketujuh sebagai negara terkuat di dunia. PDB “Negeri Anggur” tercatat 2,94 triliun dengan populasi 67,5 juta jiwa.

Perancis adalah salah satu negara tertua di dunia, dan jangkauannya meluas ke seluruh dunia melalui sains, politik, ekonomi, dan budaya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Ditipu Agen Penyalur Tenaga Kerja, Sejumlah Warga India Jadi Terlibat Perang Rusia-Ukraina

Ditipu Agen Penyalur Tenaga Kerja, Sejumlah Warga India Jadi Terlibat Perang Rusia-Ukraina

Internasional
Genosida Armenia, Apa Itu?

Genosida Armenia, Apa Itu?

Internasional
Mengapa Persia Berubah Nama Menjadi Iran

Mengapa Persia Berubah Nama Menjadi Iran

Internasional
Sejarah Panjang Hubungan Korea Utara dan Iran

Sejarah Panjang Hubungan Korea Utara dan Iran

Internasional
Mengapa Ukraina Ingin Bergabung dengan Uni Eropa?

Mengapa Ukraina Ingin Bergabung dengan Uni Eropa?

Internasional
Siapa Kelompok-kelompok Pro-Israel di AS?

Siapa Kelompok-kelompok Pro-Israel di AS?

Internasional
Mengenal Kelompok-kelompok Pro-Palestina di AS

Mengenal Kelompok-kelompok Pro-Palestina di AS

Internasional
Secara Ekonomi, Cukup Kuatkah Iran Menghadapi Perang dengan Israel?

Secara Ekonomi, Cukup Kuatkah Iran Menghadapi Perang dengan Israel?

Internasional
Mengapa Israel Menyerang Kota Isfahan di Iran?

Mengapa Israel Menyerang Kota Isfahan di Iran?

Internasional
Apa Status Palestina di PBB?

Apa Status Palestina di PBB?

Internasional
Alasan Mogok Kerja Para Dokter di Kenya

Alasan Mogok Kerja Para Dokter di Kenya

Internasional
Posisi Yordania Terjepit Setelah Ikut Tembak Jatuh Rudal Iran

Posisi Yordania Terjepit Setelah Ikut Tembak Jatuh Rudal Iran

Internasional
Asia Tenggara Jadi Tujuan Utama Perdagangan Sampah Impor Ilegal

Asia Tenggara Jadi Tujuan Utama Perdagangan Sampah Impor Ilegal

Internasional
Junta Myanmar Dituding Pakai Warga Rohingya sebagai “Perisai Manusia”

Junta Myanmar Dituding Pakai Warga Rohingya sebagai “Perisai Manusia”

Internasional
Mengapa Banyak Sekali Tentara Rusia Tewas di Ukraina?

Mengapa Banyak Sekali Tentara Rusia Tewas di Ukraina?

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com