KOMPAS.com – Berapa jumlah negara di Timur Tengah? Jumlah negara di Timur Tengah adalah 15.
Kenapa disebut Timur Tengah? Timur Tengah adalah penyebutan tidak resmi terhadap negara-negara yang secara geografis terletak di wilayah pertemuan antara Asia, Afrika, dan Eropa.
Baca juga: Daftar Barang Ekspor Indonesia dan Negara Tujuannya
Sebenarnya, tidak ada daftar resmi negara-negara Timur Tengah. Beberapa sumber terkadang memasukkan Siprus dan Mesir ke dalam daftar negara Timur Tengah.
Apakah Turkiye termasuk negara Timur Tengah? Menurut World Population Review, Turkiye termasuk negara Timur Tengah.
Berikut daftar negara Timur Tengah beserta ibu kotanya, sebagaimana dilansir World Population Review.
Itu tadi daftar negara Timur Tengah beserta ibu kotanya.
Baca juga: Daftar Negara di Afrika Utara
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.