Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Suu Kyi Masih Ancaman bagi Junta

Kompas.com - 11/11/2010, 03:10 WIB

Walau keputusan akhir ada di tangan pemimpin junta Than Shwe, para pejabat mengatakan, persiapan-persiapan sedang dilakukan untuk kemungkinan pembebasan ikon demokrasi itu.

Pembebasannya mungkin sebuah harga yang harus dibayar oleh rezim itu untuk mengalihkan tudingan kritik mengenai pemilu itu.

”Itu memperlihatkan pemerintah militer Burma (Myanmar) sangat percaya diri mengenai keadaan karena kalau tidak, mereka tidak akan membebaskannya,” kata analis Aung Naing Oo yang berbasis di Thailand.

Namun, memberinya kebebasan penuh untuk melakukan kegiatan politik merupakan taruhan yang mungkin tak akan diambil junta, kata analis itu.

(AFP/Reuters/DI)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com