Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menelisik Akar Kriminalitas di Afsel

Kompas.com - 03/08/2010, 06:52 WIB

Itu beberapa akar kejahatan di Afsel yang tentu bisa lebih banyak lagi. Pemerintah Afsel sendiri menyadari kriminalitas di negerinya sudah pada tingkat yang mengkhawatirkan. Bahkan, terakhir, mereka sampai mengusulkan tembak di tempat untuk membuat para pelaku jera.

Namun, ide itu masih kontroversial dan ada beberapa pihak yang menentangnya. Pasalnya, kriminalitas di Afsel bukan masalah takut atau tidak kepada hukuman berat. Banyak akar persoalan yang mesti dipelajari dan diatasi secara bijak. Dengan kata lain, menembak mati seorang kriminal tak akan menghapuskan kriminalitas di seluruh negeri.

"Kalau hal itu diterapkan, para kriminalis akan semakin keras melawan. Mereka sangat mudah mendapatkan senjata api. Bisa jadi, para kriminalis akan menerapkan prinsip yang sama. Tembak dulu polisi sebelum mereka tertembak," ungkap Chris Mullins.

Mematikan pohon yang tak berguna memang tak bisa sepotong-potong atau parsial. Bahkan, kalau perlu, pohon mati itu harus bisa dicabut sampai ke akar-akarnya. Ini pekerjaan rumah Afsel, mempelajari dan menemukan akar persoalan, kemudian mencari solusi atau formula mengatasinya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com