KOMPAS.com - Sedikitnya tujuh orang tewas dan 24 lainnya terluka dalam ledakan bom pinggir jalan di dua masjid di utara Baghdad. Insiden itu, tulis AP pada Jumat (19/4/2013), terjadi tatkala jemaat usai melaksanakan sembahyang di masjid Suni di Kalise, Provinsi Diyala. Di situ, enam orang tewas dan 12 terluka.
Di tempat terpisah, seorang tewas dan 12 lainnya terluka di dekat masjid Syiah di Kirkuk saat bom meledak usai ibadah sembahyang. "Polisi masih menyelidiki kasus ini,"kata pihak berwajib.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.