Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sungai Danube Membeku, Transportasi Sungai Lumpuh

Kompas.com - 09/02/2012, 04:43 WIB

Mulai menghangat

Laporan wartawan Kompas Benny Dwi Koestanto dari Berlin, Jerman, suhu udara di sana mulai menghangat, mulai dari minus 7 sampai minus 10 derajat celsius.

Beberapa sungai yang sebelumnya membeku lantaran suhu udara pada malam hari bisa jatuh sampai minus 25 derajat celsius mulai mencair.

Kondisi sama terjadi di Paris, Perancis, seperti disampaikan Ade Kadarisman, mahasiswa program Doktor Komunikasi di Universite Paris 2 Pantheon Assas, saat dihubungi per telepon.

”Suhu sekarang sudah lebih hangat, minus 3 sampai minus 1 derajat celsius, walau di kawasan utara dan selatan Perancis suhunya masih lebih dingin, minus 9 sampai minus 12 derajat celsius,” ujar Ade.

Pekan lalu, kata Ade, suhu di tempatnya jauh lebih rendah lagi, mulai dari minus 16 sampai minus 9 derajat celsius. Akibatnya, banyak orang di sana menghindari keluar rumah jika tidak ada keperluan yang sangat urgen.

(AFP/AP/BBC/DWA)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com