Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Retakan di Sayap Airbus A380 Kembali Ditemukan

Kompas.com - 20/01/2012, 18:00 WIB
Dahono Fitrianto

Penulis

Beberapa maskapai, termasuk Singapore Airlines dan Qantas, yang kali pertama menemukan retakan-retakan itu pada sebagian armada A380 mereka, mulai menjalankan program pemeriksaan menyeluruh terhadap seluruh armada superjumbo masing-masing.

Korean Air Line Co menyatakan akan mempercepat pemeriksaan lima A380-nya lebih awal dari yang disarankan Airbus.

Juru bicara Badan Keselamatan Penerbangan Eropa (EASA) mengatakan pula, pihaknya akan mengeluarkan perintah pemeriksaan kelaikan terbang terhadap pesawat-pesawat A380 ini.

Badan Penerbangan Federal AS (FAA) juga menyatakan akan bekerja sama dengan otoritas Eropa, untuk mencari solusi jangka panjang guna mencegah keretakan tersebut terjadi lagi. (Reuters/DHF)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com