Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Mengenang Genosida Turki

Kompas.com - 25/04/2010, 06:15 WIB

AS juga sudah dalam proses pembuatan sebuah undang-undang yang menyatakan kejadian itu sebagai genosida. Konsekuensinya adalah gangguan dalam hubungan diplomatik.

Pihak Turki sudah memperingatkan, jika Pemerintah AS gagal mencegah hal tersebut, hubungan diplomasi kedua negara akan terganggu.

Bulan lalu, parlemen Swedia juga menyetujui hal tersebut sebagai genosida. Hal ini menambah buruk hubungan normalisasi Turki-Armenia, yang tahun lalu sudah dicoba dirajut kembali.

Armenia dan Turki pada Oktober 2009 sudah menandatangani perjanjian rekonsiliasi, yang bisa berakibat pada pembukaan kembali perbatasan kedua negara.

Turki menutup perbatasan ke Armenia pada 1993 sebagai protes atas perang separatisme di kawasan Nagorno-Karabakh, yang didukung Armenia. Kawasan ini ada di wilayah Azerbaijan, tetapi didominasi etnis Armenia. Turki adalah sekutu Azerbaijan. (AP/AFP/REUTERS/MON)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com