Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Informasi Intelijen Pakistan Bawa CIA kepada Osama bin Laden

Kompas.com - 23/07/2019, 19:35 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Penulis

Sumber AFP

Mantan jenderal bintang tiga itu menjelaskan kemungkinan Pakistan tahu di mana lokasi Bin Laden, dan berharap menggunakannya sebagai alat tawar.

Bin Laden diburu selama 10 tahun sejak peristiwa 9/11 ke Abbottabad, sebuah kota garnisun di utara Islamabad, tempat markas besar akademi militer Pakistan berdiri.

Laporan pemerintah Pakistan yang bocor pada 2013 mengungkapkan Bin Laden datang ke negara itu pada sekitar musim semi 2002, dan tinggal di Abbottabad Agustus 3005.

Dalam laporan itu, disebutkan kegagalan otoritas setempat untuk menganalinya. Dia dilaporkan pernah diberhentikan karena mengebut dan mengenakan topi koboi.

Dua mantan pejabat militer Pakistan mengatakan pada 2015 bahwa pembelot dari intelijen Pakistan berusaha membantu CIA untuk memburu Bin Laden.

Namun, mereka menyanggah jika Pakistan dan AS bekerja sama dalam melakukan perburuan.

Baca juga: Mengenal Hamza bin Laden, Putra Osama bin Laden, yang Dihargai Rp 14 Miliar oleh AS

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber AFP
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com