Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Barack Obama, Presiden AS yang Membuat Birnya Sendiri di Gedung Putih

Kompas.com - 12/03/2019, 10:24 WIB
Aswab Nanda Pratama,
Bayu Galih

Tim Redaksi

Brown Ale memiliki warna yang bervariasi antara merah hingga cokelat yang rasanya lembut. Untuk Porter punya warna yang lebih gelap. Selain itu rasa barley cenderung lebih mendominasi.

Ketiga bir tersebut diseduh, ditambah madu spesial yang diambil dari sarang lebah di halaman selatan Gedung Putih.

Selain jenisnya, bir ala Obama juga mempunyai namanya masing-masing, yakni White House Honey Brown Ale, White House Honey Porter, dan White House Honey Blonde Ale.

Penambaan madu memberi bir aroma yang lebih kuat dan hasil yang bagus tetapi tidak membuatnya lebih manis.

Uniknya, Gedung Putih tak memasarkan dan menjual bir ala Obama ke publik. Tim Gedung Putih hanya menerbitkan resep untuk dicoba seseorang yang menginginkannya.

Selain itu, pada masa kampanye presiden selanjutnya, dia mengisi bus hingga mobilnya dengan bir khas Gedung Putih.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com