Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fakta Unik Lotere, dari Memilih Anggota Dewan hingga Hukuman Mati

Kompas.com - 11/01/2019, 13:14 WIB
Aswab Nanda Pratama,
Bayu Galih

Tim Redaksi

Sumber History

Sejak didirikan dua abad lalu, El Gordo telah diselenggarakan terus menerus tanpa pernah mengalami kendala.

7. Lotere Lousiana

Lotere adalah hal biasa di Amerika Serikat pada awal 1700-an. Namun, pada akhir abad ke-19 banyak yang melarang karena dianggap merugikan berbagai pihak.

Salah satu lotere masih berjalan adalah Perusahaan Lotere Negara Bagian Louisiana.

Meskipun berbasis di New Orleans, perusahaan memperoleh sebagian besar keuntungannya dengan menjual tiket lotere pesanan lewat pos di seluruh negeri.

Jangkauannya sangat luas sehingga mendapat julukan "Octopus". Ketika itu perusahaan memastikan bahwa mereka adalah satu-satunya penyelenggara lotere yang sah di Amerika Serikat.

Pada 1890-an, Kongres AS melarang penjualan tiket lotre melintasi garis negara. Akhirnya Lotere Lousiana mengalami pasang surut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com