Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 11/07/2018, 08:22 WIB

MAE SAI, KOMPAS.com - Awalnya, banyak yang mengira penyelamatan 12 remaja dan pelatih sepak bola mereka dari goa merupakan "mission impossible".

Semua itu terpatahkan oleh sikap pantang menyerah dan kerja sama dari berbagai pihak untuk bersatu mengeluarkan mereka.

Terperangkap di Goa Tham Luang sejak 23 Juni 2018, kini penduduk Thailand merayakan keberhasilan misi penyelamatan.

Kisah mereka menuai perhatian dari banyak figur terkenal dunia, mulai dari Bos FIFA Gianni Infantino hingga Presiden Amerika Serikat Donald Trump.

Baca juga: Akhirnya, Seluruh Tim Sepak Bola Remaja yang Terjebak di Goa Keluar

Berikut ini sejumlah pernyataan dari berbagai tokoh dunia menanggapi misi penyelamatan tim sepak bola remaja Wild Boars dan pelatih mereka:

Presiden AS

Trump menjadi bagian dari barisan pertama yang menyampaikan ucapan selamat kepada Angkatan Laut Thailand, yang merupakan ujung tombak upaya penyelamatan di kompleks goa Tham Luang, Thailand utara.

"Atas nama Amerika Serikat, selamat kepada Angkatan Laut Thailand dan semua terkait keberhasilan penyelamatan 12 anak laki-laki dan pelatih mereka dari goa berbahaya di Thailand," kicaunya di Twitter, Selasa (10/7/2018).

"Momen yang indah. Semua keluar, kerja yang bagus," imbuhnya.

PM Inggris

Perdana Menteri Inggris Theresa May turut merayakan misi tersebut, mengingat dua penyelam asal Inggris yang menemukan keberadaan mereka di dalam goa pada Senin (2/7/2018) malam.

"Bahagia melihat keberhasilan penyelamatan mereka yang terperangkap di goa di Thailand," kicaunya.

"Dunia menyaksikan dan akan menghormati keberanian semua orang yang terlibat," lanjutnya.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Sumber AFP
Video rekomendasi
Video lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke