Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bertemu Mereka yang Mengaku sebagai Yesus Juru Selamat...

Kompas.com - 20/09/2017, 06:00 WIB

Hlongwane bekerja sebagai staf penjualan toko perhiasan sebelum mengaku diangkat Sang Khalik sebagai Juru Selamat melalui mimpi pada tahun 1992.

Laki-laki kelima adalah 'Yesus dari Kitwe, Zambia'.

Ia mempunyai beberapa nama, namun di kalangan pengikutnya, dia hanya dipanggil Yesus.

Ia sehari-hari bekerja sebagai sopir taksi sambil "menyiapkan dunia" untuk kehadiran Kerajaan Tuhan.

Lalu, yang keenam adalah laki-laki Brasil yang dikenal dengan inisial INRI atau Iesus Nazarenus Rex Iudaeorum.

Meski tak mengimani pengakuan orang-orang itu, Bendiksen pun mengaku tidak setuju jika orang-orang yang mengaku sebagai Juru Selamat ini disebut mengalami gangguan jiwa.

"Bukan. Mereka berbeda dengan orang-orang yang berada di rumah sakit jiwa yang mengaku sebagai Yesus," kata dia.

Baca: Benarkah Para Arkeolog Telah Menemukan Rumah Murid Yesus?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com