Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sosok Moon Jae-in, Keturunan Imigan Korut yang Jadi Presiden Korsel

Kompas.com - 10/05/2017, 16:23 WIB

Dia maju sebagai capres di tahun 2012, namun kalah tipis dari Park dengan selisih 3.6 persen.

Ayah dua anak ini kemudian menjadi pengkritik keras rezim Park dalam kapasitasnya sebagai anggota parlemen dan Ketua Umum Partai Demokrat.

Akhirnya kemarin, rakyat Korsel dengan mutlak memberinya kepercayaan untuk memimpin Korsel keluar dari krisis politik panjang yang mendera sejak pemakzulan Park Geun-hye.

Moon menjadi presiden kedua yang beragama Roma Katolik setelah Kim Dae Jung. Uniknya, Jung pun adalah mantan pengacara HAM terkemuka.

Dia juga menjadi presiden pertama yang beraliran liberal, mengakhiri 10 tahun kekuasaan konservatif.

Tentu saja, satu hal lain yang tidak kalah menarik adalah Presiden Korsel terakhir yang beraliran liberal adalah mendiang sahabat karibnya Roh Moo-hyun.

Baca: Dilantik Jadi Presiden Korsel, Apa yang Diucapkan Moon Jae-in?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com