Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bendera Putih Berkibar di Etihad

Kompas.com - 13/04/2013, 06:16 WIB

MANCHESTER, KOMPAS.com - Pelatih Manchester City, Roberto Mancini, menilai peluang timnya mempertahankan gelar Premier League musim ini sangat kecil. Menurutnya, defisit 12 poin dari Manchester United dengan tujuh laga tersisa nyaris tak memungkinkan bagi City untuk mengejarnya. 

Pada pertandingan terakhir, The Citizens sukses mempermalukan MU 2-1 di Stadion Old Trafford yang sekaligus memangkas selisih poin menjadi 12 angka. Bahkan, pelatih asal Italia itu, berkelakar timnya butuh poin dari Piala FA agar bisa mengejar posisi Setan Merah.

"Jika (Manchester) United kalah dari Stoke dan kami menang atas Chelsea di Piala FA, kemudian menang lagi melawan Wigan (Premier League), selisih menjadi enam poin, (trofi Premier League) itu baru mungkin diraih. Kami butuh tiga poin dari Piala FA," ujar Mancini.

"Jadi, tidak mungkin. Mereka lebih baik daripada kami dan lebih pantas untuk jadi juara. Kompetisi musim ini tidak penting karena sudah selesai. Tetapi, sangat penting bagi kami untuk unjuk diri seperti mereka. Selisih 12 poin terlalu besar. Kami berharap bisa mendekat. Kami punya tujuh pertandingan, jadi itu harapan kami," tuturnya lagi.

Terkait persiapan melawan Chelsea, Mancini mengaku dibuat pusing dengan cedera dua pemain andalannya, David Silva dan Sergio Aguero. "Kami akan putuskan (masalah cedera Silva), saya rasa, Minggu pagi. Kami tak tahu apakah dia siap bermain dan jika mempertaruhkan risiko, dia tidak bermain. Namun, kalau tidak, tak mungkin dimainkan," ungkap Mancini.

"Kondisinya memang membaik. Kemarin, dia sudah bisa berlari, jadi saya pikir kami punya kesempatan (memainkan Silva). Saya tidak yakin dia akan bermain 100 persen, tetapi sangat penting dia sudah membaik," tambahnya.

"Saya senang karena dia (Aguero) berpengaruh besar pada pertandingan Senin malam (melawan MU). Mungkin dia juga tidak dlam kondisi 100 persen, tetapi, buat kami, Sergio bermain 80 persen pun sudah sangat penting," tukas Mancini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Top Skor Liga Inggris: Cetak Quattrick, Haaland Teratas dengan 25 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cetak Quattrick, Haaland Teratas dengan 25 Gol

Liga Inggris
Ipswich dan Elkan Baggott Promosi, Kebahagiaan Tanah Air

Ipswich dan Elkan Baggott Promosi, Kebahagiaan Tanah Air

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Menang Derbi, Ditempel Ketat Man City

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Menang Derbi, Ditempel Ketat Man City

Liga Inggris
Hasil Nott Forest Vs Man City: Assist De Bruyne ke Haaland Berbuah Rekor, City Berjaya

Hasil Nott Forest Vs Man City: Assist De Bruyne ke Haaland Berbuah Rekor, City Berjaya

Liga Inggris
Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Hasil Tottenham Vs Arsenal 2-3, Meriam London Sukses Raih Poin Penuh

Liga Inggris
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com