Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Masuk 10 Besar Penyumbang Spam Terbanyak

Kompas.com - 07/02/2013, 16:52 WIB

KOMPAS.com — Perusahaan keamanan Kaspersky Lab telah merilis laporan terbarunya terkait email spam yang beredar di dunia maya.

Laporan bertajuk Spam Report 2012 ini melaporkan jumlah email sampah yang beredar mengalami tren yang menurun hingga mencapai tingkat terendah dalam 5 tahun terakhir.

Rata-rata spam pada 2012 lebih kecil 72,1 persen-82 persen dibanding tahun 2011. Penurunan jumlah spam seperti ini belum pernah terjadi sebelumnya.

Yang menarik dari laporan ini, Kaspersky merilis peringkat negara penghasil spam terbanyak. Indonesia masuk dalam sepuluh besar dengan berada di urutan ketujuh dengan presentase 3,1 persen.

Posisi pertama penyumbang spam terbanyak ditempati oleh China.

China, yang pada 2011 bahkan tidak masuk dalam 20 teratas negara penyebar spam, menduduki tempat pertama dengan menyumbang 19,5 persen dari seluruh email spam 2012.

Berikut 10 besar negara penyumbang spam terbanyak di dunia.

1. China
2. Amerika Serikat
3. India
4. Vietnam
5. Brasil
6. Korea Selatan
7. Indonesia
8. Rusia
9. Inggris
10. Taiwan

Menurunnya jumlah spam

Menurunnya jumlah spam disebut oleh Kaspersky karena peningkatan perlindungan antispam secara keseluruhan. Filter spam sekarang dipasang di hampir semua sistem email, bahkan email gratisan sekalipun.

Selain itu, tidak sedikit provider email mewajibkan kebijakan signature DKIM (signature digital yang memverifikasi domain pengirim email). Faktor lain di balik menurunnya jumlah spam adalah terjangkaunya harga beriklan di platform legal.

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Ramadhan dan Idul Fitri 2024, Trafik Internet Telkomsel Naik 12 Persen

Internet
Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Ketika Sampah Antariksa NASA Jatuh ke Bumi Menimpa Atap Warga

Internet
Cara Membuat Stiker WhatsApp Langsung di Aplikasi yang Lagi Ramai di Medsos

Cara Membuat Stiker WhatsApp Langsung di Aplikasi yang Lagi Ramai di Medsos

Internet
Penyalahgunaan AI: Media Sintetik Pembobol Rekening Rp 400 M

Penyalahgunaan AI: Media Sintetik Pembobol Rekening Rp 400 M

Internet
CEO Apple Tim Cook Bertemu Jokowi Hari Ini, Bahas soal Investasi

CEO Apple Tim Cook Bertemu Jokowi Hari Ini, Bahas soal Investasi

Internet
Lagu-lagu Taylor Swift Kembali ke TikTok Setelah Hilang 2 Bulan

Lagu-lagu Taylor Swift Kembali ke TikTok Setelah Hilang 2 Bulan

Internet
Instagram Punya Fitur 'Rahasia' Sambut Album Baru Taylor Swift 'The Tortured Poets Department'

Instagram Punya Fitur "Rahasia" Sambut Album Baru Taylor Swift "The Tortured Poets Department"

Internet
Apple Kirim Peringatan Bahaya ke Pengguna iPhone di 92 Negara

Apple Kirim Peringatan Bahaya ke Pengguna iPhone di 92 Negara

Internet
Cara Membuat Receiptify Spotify buat Cek Lagu Favorit dengan Daftar Mirip Setruk Belanja

Cara Membuat Receiptify Spotify buat Cek Lagu Favorit dengan Daftar Mirip Setruk Belanja

Internet
OpenAI Pakai Video YouTube untuk Latih GPT-4, Google Beri Peringatan

OpenAI Pakai Video YouTube untuk Latih GPT-4, Google Beri Peringatan

Internet
Bos YouTube Peringatkan OpenAI soal Penggunaan Video untuk Latih Model AI

Bos YouTube Peringatkan OpenAI soal Penggunaan Video untuk Latih Model AI

Internet
50 Link Download Poster Idul Fitri 2024 Keren buat Dibagikan Saat Lebaran

50 Link Download Poster Idul Fitri 2024 Keren buat Dibagikan Saat Lebaran

Internet
7 Tips Selfie yang Bagus untuk Foto Saat Lebaran 2024

7 Tips Selfie yang Bagus untuk Foto Saat Lebaran 2024

Internet
100 Link Download Twibbon Idul Fitri 2024 dan Cara Bikin Sendiri

100 Link Download Twibbon Idul Fitri 2024 dan Cara Bikin Sendiri

Internet
50 Link Download Background Idul Fitri 2024, Bisa buat Bikin Desain Perayaan Lebaran

50 Link Download Background Idul Fitri 2024, Bisa buat Bikin Desain Perayaan Lebaran

Internet
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com