Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aljazair Duga Satu Penculik Berasal dari Kanada

Kompas.com - 21/01/2013, 21:42 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com - Perdana Menteri Aljazair Abdel Malek Sellal menduga salah satu penculik yang menyandera para pekerja di ladang gas In Amenas berasal dari Kanada. Warta AP pada Senin (21/1/2013) menunjukkan, selama empat hari penyanderaan, ada 37 pekerja yang dibunuh kelompok teroris yang terkait dengan Al Qaeda Afrika Utara itu.

Sementara itu, menurut Abdel Malek, militer Aljazair dalam serangannya pada Kamis (17/1/2013) menewaskan 32 militan penculik itu. "Ada tiga penculik yang kami tangkap,"kata PM Aljazair tersebut.

Lebih lanjut, Abdel Malek menambahkan kalau selain berasal dari Kanada, para teroris itu asalnya dari Mesir, Mali, Niger, Mauritania, dan Tunisia.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com