Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Waspadai Pelemahan Rupiah

Kompas.com - 19/09/2012, 10:28 WIB
Anastasia Joice

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Pada perdagangan hari Rabu (19/9/2012) ini, kurs dollar AS terhadap rupiah cenderung menguat. Analis dari BNI Unit Treasury, Raditya Ariwibowo, dalam catatanya menyebutkan, pasar spot domestik dibuka pada posisi Rp 9.490, sedangkan untuk NDF 1 bulan di pasar off shore dibuka pada level Rp 9.529-Rp 9.544 per dollar AS.

Kurs rupiah akan melemah seiring parhatian para pelaku pasar terhadap kondisi di Eropa, khususnya yang terkait dengan sikap Spanyol yang enggan meminta dana talangan penuh.

Selasa (18/9/2012), kurs dollar AS terhadap rupiah ditutup menguat pada level Rp 9.502 dibandingkan dengan level pada saat pembukaan yang berada pada Rp 9.475 per dollar AS.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com