Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Premanisme dan Miras Dominasi Operasi Pekat

Kompas.com - 13/03/2012, 19:18 WIB
Yulvianus Harjono

Penulis

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS.com — Kasus premanisme dan kepemilikan minuman keras masih mendominasi hasil Operasi Pekat yang dilakukan jajaran Kepolisian Daerah Lampung selama dua pekan terakhir.

Kepala Bidang Humas Polda Lampung Ajun Komisaris Besar Sulistyaningsih, Selasa (13/3/2012), mnyatakan, dari 655 kasus yang ditangani selama Operasi Pekat pada 24 Februari hingga 10 Maret 2012 lalu, miras menempati urutan pertama. Jumlah kasus miras mencapai 319 kasus atau 45 persen dari total kasus. Lalu, disusul oleh premanisme sebanyak 202 kasus.

Sebelumnya, Mabes Polri merilis, kasus premanisme di Lampung kedua terbesar di Indonesia setelah Polda Metro Jaya Jakarta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com