Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Pastur dan 42 Anggota Jemaat Tewas

Kompas.com - 01/11/2010, 21:44 WIB

Beberapa sumber polisi mengatakan, mereka yakin bahwa sasaran awal serangan itu adalah bursa efek Irak dekat gereja itu.

Jumlah orang Kristen sekitar 1,5 juta jiwa dari seluruh penduduk Irak yang berjumlah sekitar 23 juta jiwa dan sebagian besar adalah Muslim. Kelompok-kelompok Kristen termasuk orang-orang Kaldea, Koptik, Katolik Roma dan Melkite, Maronit, serta Ortodoks Yunani.

Menurut Kasha Saleh, Vikaris Katolik Syrian Irak, penganut Kristen di Irak sering menjadi sasaran kekerasan, termasuk pembunuhan dan penculikan.

Ratusan orang telah tewas dan beberapa gereja diserang sejak invasi yang dipimpin AS untuk menggulingkan Saddam Hussein pada tahun 2003.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com