Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Turki Buka Kembali Perbatasan dengan Suriah

Kompas.com - 07/11/2013, 10:53 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com — Turki membuka kembali perbatasan selatannya dengan Suriah hari ini. Sebelumnya, perbatasan itu tutup selama tujuh hari. Demikian tulis AP pada Kamis (6/11/2013).
Perbatasan selatan itu acap menjadi jalur bagi bantuan kemanusiaan untuk Suriah. Penutupan pada akhir September itu adalah inisiatif Suriah. Saat itu, terjadi pertempuran di wilayah Azez.

Gubernur Provinsi Kilis, yang wilayahnya meliputi daerah perbatasan tersebut, mengatakan, sementara waktu hanya pihak Turki yang membuka perbatasan. "Meski begitu, pembukaan berlaku untuk seluruh lalu lintas," kata pernyataan pihak Provinsi Kilis.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com