Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Negara di Afrika Beserta Ibu Kotanya

Kompas.com - 14/02/2022, 12:31 WIB
Danur Lambang Pristiandaru

Penulis

KOMPAS.com - Afrika adalah benua terbesar kedua di dunia. Luas wilayah Benua Afrika sekitar seperlima dari total permukaan Bumi.

Batas benua ini adalah Samudra Atlantik di barat, Laut Mediterania di utara, Laut Merah dan Samudra Hindia di timur, serta Samudra Atlantik di selatan.

Dilansir Britannia, wilayah Benua Afrika terpotong oleh Garis Khatulistiwa sehingga sebagian besar Afrika memiliki iklim tropis.

Baca juga: Daftar Negara Terkaya di Dunia, Ada yang Karena Pariwisata Perjudian

Dilansir World Atlas, Benua Afrika dihuni sekitar 1,369 miliar orang yang tersebar di 54 negara.

Geoscheme PBB membagi Benua Afrika menjadi lima wilayah yakni Afrika Utara, Afrika Tengah, Afrika Barat, Afrika Timur, dan Afrika Selatan.

Afrika Utara memiliki enam negara, Afrika Selatan ada lima negara, Afrika Timur terdapat 18 negara, Afrika Barat mempunyai 16 negara, dan Afrika Tengah terdiri sembilan negara.

Berikut daftar negara di Benua Afrika beserta ibu kotanya bedasarkan wilayahnya.

Baca juga: Daftar Negara di Benua Asia dan Ibu Kota, Jumlahnya 48

Afrika Utara

  1. Maroko, ibu kotanya Rabat
  2. Algeria, ibu kotanya Algiers
  3. Tunisia, ibu kotanya Tunis
  4. Libya, ibu kotanya Tripoli
  5. Mesir, ibu kotanya Kairo
  6. Sudan, ibu kotanya Khartum

Baca juga: Daftar Negara di Benua Amerika dan Ibu Kotanya

Afrika Barat

  1. Benin, ibu kotanya Porto-Novo
  2. Burkina Faso, ibu kotanya Ouagadougou
  3. Cape Verde, ibu kotanya Praia
  4. Gambia, ibu kotanya Banjul
  5. Ghana, ibu kotanya Accra
  6. Guinea, ibu kotanya Conakry
  7. Guinea-Bissau, ibu kotanya Bissau
  8. Pantai Gading, ibu kotanya Yamoussoukro
  9. Liberia, ibu kotanya Monrovia
  10. Mali, ibu kotanya Bamako
  11. Mauritania, ibu kotanya Nouakchott
  12. Niger, ibu kotanya Niamey
  13. Nigeria, ibu kotanya Abuja
  14. Senegal, ibu kotanya Dakar
  15. Sierra Leone, ibu kotanya Freetown
  16. Togo, ibu kotanya Lome

Baca juga: Daftar Negara Maju dan Negara Berkembang di Amerika

Afrika Timur

  1. Djibouti, ibu kotanya DJibouti
  2. Eritrea, ibu kotanya Asmara
  3. Etiopia, ibu kotanya Adis Ababa
  4. Kenya, ibu kotanya Nairobi
  5. Komoro, ibu kotanya Moroni
  6. Madagaskar, ibu kotanya Antananarivo
  7. Mauritius, ibu kotanya Port Louis
  8. Mayotte, ibu kotanya Mamoudzou
  9. Mozambik,ibu kotanya Maputo
  10. Rwanda, ibu kotanya Kigali
  11. Seychelles, ibu kotanya Victoria
  12. Sudan Selatan, ibu kotanya Juba
  13. Somalia, ibu kotanya Mogadishu
  14. Somaliland, ibu kotanya Hargeisa
  15. Tanzania, ibu kotanya Dodoma
  16. Uganda, ibu kotanya Kampala
  17. Zambia, ibu kotanya Lusaka
  18. Zimbabwe, ibu kotanya Harare

Baca juga: Daftar Negara Terkaya di Dunia, Ternyata Bukan AS ataupun China yang Teratas

Afrika Tengah

  1. Angola, ibu kotanya Luanda
  2. Chad, ibu kotanya N’Djamena
  3. Gabon, ibu kotanya Libreville
  4. Guinea Khatulistiwa, ibu kotanya Malabo
  5. Kamerun, ibu kotanya Yaounde
  6. Kongo, ibu kotanya Brazzaville
  7. Republik Afrika Tengah, ibu kotanya Bangui
  8. Republik Demokratik Kongo, ibu kotanya Kinshasa
  9. Sao Tome dan Principe, ibu kotanya Sao Tome

Baca juga: Daftar Negara Maju dan Negara Berkembang di Dunia

Afrika Selatan

  1. Afrika Selatan, ibu kotanya Cape Town
  2. Botswana, ibu kotanya Gaborone
  3. Lesotho, ibu kotanya Maseru
  4. Namibia, ibu kotanya Windhoek
  5. Eswatini, ibu kotanya Mbabane

Baca juga: Daftar Negara Maju dan Negara Berkembang di Asia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mengapa Ukraina Ingin Bergabung dengan Uni Eropa?

Mengapa Ukraina Ingin Bergabung dengan Uni Eropa?

Internasional
Siapa Kelompok-kelompok Pro-Israel di AS?

Siapa Kelompok-kelompok Pro-Israel di AS?

Internasional
Mengenal Kelompok-kelompok Pro-Palestina di AS

Mengenal Kelompok-kelompok Pro-Palestina di AS

Internasional
Secara Ekonomi, Cukup Kuatkah Iran Menghadapi Perang dengan Israel?

Secara Ekonomi, Cukup Kuatkah Iran Menghadapi Perang dengan Israel?

Internasional
Mengapa Israel Menyerang Kota Isfahan di Iran?

Mengapa Israel Menyerang Kota Isfahan di Iran?

Internasional
Apa Status Palestina di PBB?

Apa Status Palestina di PBB?

Internasional
Alasan Mogok Kerja Para Dokter di Kenya

Alasan Mogok Kerja Para Dokter di Kenya

Internasional
Posisi Yordania Terjepit Setelah Ikut Tembak Jatuh Rudal Iran

Posisi Yordania Terjepit Setelah Ikut Tembak Jatuh Rudal Iran

Internasional
Asia Tenggara Jadi Tujuan Utama Perdagangan Sampah Impor Ilegal

Asia Tenggara Jadi Tujuan Utama Perdagangan Sampah Impor Ilegal

Internasional
Junta Myanmar Dituding Pakai Warga Rohingya sebagai “Perisai Manusia”

Junta Myanmar Dituding Pakai Warga Rohingya sebagai “Perisai Manusia”

Internasional
Mengapa Banyak Sekali Tentara Rusia Tewas di Ukraina?

Mengapa Banyak Sekali Tentara Rusia Tewas di Ukraina?

Internasional
Kecerdikan dan Kegigihan Hamas dalam Memperoleh Senjata

Kecerdikan dan Kegigihan Hamas dalam Memperoleh Senjata

Internasional
Sosok Uskup Korban Penusukan Dalam Aksi Terorisme di Australia

Sosok Uskup Korban Penusukan Dalam Aksi Terorisme di Australia

Internasional
Persenjataan Hamas Semakin Banyak yang Justru Bersumber dari Israel

Persenjataan Hamas Semakin Banyak yang Justru Bersumber dari Israel

Internasional
Dari Mana Hamas Memperoleh Senjata?

Dari Mana Hamas Memperoleh Senjata?

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com