Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Turun, Angka Pembunuhan di Jepang

Kompas.com - 10/01/2014, 17:59 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com - Jepang tengah mengalami penurunan angka kriminalitas pembunuhan maupun percobaan pembunuhan. Menurut warta AFP, Jumat (10/1/2014), data dari Badan Kepolisian Nasional Jepang (NPA) menunjukkan sepanjang 2013, kasus-kasus itu angkanya berada di bawah 1.000.

Turunnya angka ini adalah yang terendah pasca-Perang Dunia II. Persisnya hanya ada 939 kasus pembunuhan yang terjadi di Jepang.

Kasus pembunuhan maupun percobaan pembunuhan prosentasenya hanya 0,74 per 100.000 penduduk. Saat ini, jumlah penduduk Jepang mencapai 127 juta jiwa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com