Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jerman Bantu Pengungsi Anak Suriah

Kompas.com - 23/12/2012, 06:13 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com - Menteri Kerja Sama Ekonomi dan Pembangunan Jerman Dirk Niebel mengatakan negerinya menyiapkan dana 5,14 juta dollar AS melalui PBB untuk program bantuan bagi pengungsi anak Suriah, khususnya di Lebanon. Informasi ini diperoleh dari warta NNA pada Sabtu (22/12/2012).

Niebel dalam pertemuan dengan Menteri Sosial Lebanon Wael Abou Faour di Beirut mengatakan pengungsi Suriah akan mendapat bantuan melalui UNRWA, Unicef, dan UNFPA.

Sementara, Duta Besar Jerman untuk Lebanon Birgitta Maria Siefker-Eberle mengatakan hal penting adalah menolong para pengungsi agar bisa kembali lagi ke negara mereka. "Mereka harus membangun Suriah seusai perang,"katanya.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com