Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Senat Liberia Tentang Pernikahan Sesama Jenis

Kompas.com - 20/07/2012, 15:58 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com - Senat Liberia menyetujui undang-undang yang melarang perkawinan sesama jenis di negara tersebut. Salah seorang promotor dari persetujuan itu, Senator Jewel Howard-Taylor mengatakan pihaknya akan lebih memperkuat perkawinan antara pria dan wanita.

Menurut warta Xinhua pada Jumat (20/7/2012), Jewel, yang juga istri mantan Presiden Liberia Charles Taylor menegaskan kalau undang-undang itu tidak sama artinya dengan antihomoseksual apalagi antilesbian. "Warga masyarakat yang homoseksual maupun lesbian memiliki hak untuk melakukan apa yang mereka kehendaki," kata Jewel.

Jewel melanjutkan, undang-undang diperlukan untuk meyakinkan bahwa warga Liberia sesama jenis sebagaimana diatur di dalamnya tidak mendapat izin untuk melakukan pernikahan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com