Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Suriah Kirim Bantuan ke Pakistan

Kompas.com - 14/08/2010, 20:02 WIB

KOMPAS.com - Pemerintah Suriah mengirimkan bantuan kemanusiaan untuk para korban banjir di Pakistan. Menurut warta QNA pada Sabtu (14/8/2010), Suriah menyiapkan sebuah pesawat pengangkut berisi 35 ton bahan makanan, obat-obatan, dan perlengkapan bantuan lainnya.

"Kami juga mendistribusikan bantuan tersebut di Pakistan," kata Menteri Negara Urusan Bulan Sabit Merah Bashar Al-Shaar.

Lebih lanjut, Al-Shaar menambahkan pesawat bantuan akan tiba sesegera mungkin ke Pakistan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com